Sistem Informasi Desa Karangmangu

shape

LPHD Rimba Lestari Desa Karangmangu Adakan Musyawarah dan Sosialisasi Perhutanan Sosial untuk Anggota

Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) adalah Lembaga yang bertugas mengelola Hutan Desa. Rabu lalu 26 Februari 2025 LPHD Rimba Lestari atau LPHD Desa Karangmangu mengadakan Musyawarah dan Sosialisasi Perhutanan Sosial untuk Anggota. 

Tulis Komentar